Intel Media News, Pandeglang.
Dinas Kesehatan Kabupaten Pandeglang, Propinsi Banten, mengadakan Kegiatan Rapat koordinasi Persiapan Pelaksanaan ACF TBC di Kabupaten Pandeglang Tahun 2025.
Kegiatan Persiapan ACF TBC, dibuka oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pandeglang, Hj.Eniyati,SKM.M.Kes, dan didampingi oleh Kepala Bidang P2P, Hj.Dian Handayani, SKM.Kegiatan ini diikuti oleh dua puluh (20) Kepala Puskesmas dan Pj Program TBC Puskesmas terpilih," Kata Eniyati.
Menurut Eniyati, ACF merupakan akselerasi penemuan kasus TBC melalui kegiatan skrining aktif dengan mobile X-Ray pada sasaran populasi kontak serumah dan kontak erat pasien TBC," tegas Eni.
Kabupaten Pandeglang terpilih oleh Kementrian Kesehatan RI menjadi lokasi pelaksanaan ACF tahap tiga(3)," ungkap Eni.
ACF TBC mentargetkan pemeriksaan skrining terhadap 3.000 Orang per Kabupaten/ Kota. Kegiatan ini akan di laksanakan di dua puluh(20) lokasi Puskesmas terpilh dengan masing - masing puskesmas memilih sasaran peserta sebanyak 150 orang. Kegiatan ini akan di laksanakan selama dua puluh(20) hari terhitung mulai tanggal 01 Februari 2025 sampai dengan 24 Februari 2025," lanjut Eni.
Rapat koordinasi persiapan pelaksanaan ACF TBC di Kabupaten Pandeglang ini dilakukan sebagai bentuk keseriusan Dinas Kesehatan untuk mensukseskan kegiatan tersebut," ucap Eni.
Selanjutnya masih Eni, " Persiapan yang perlu dilakukan oleh Puskesmas, dimulai dari pendataan sasaran peserta, mobilisasi peserta sampai persiapan pelaksanaannya. Dalam pelaksanaan ACF TBC, maka peserta akan mendapatkan pemeriksaan tanda gejala oleh petugas kesehatan, pemeriksaan foto rontgen yang nanti hasilnya akan dikonsultasikan kepada dokter spesialis radiologi, pemeriksaan dahak dan test Tuberculin. Hasil pemeriksaan tersebut akan ditindaklanjuti oleh pihak Puskesmas," pungkas Eniyati (Kadis) Kesehatan.
( Red /Ocim).
Hote Line : 0831-7679-5318
REDAKSI :
Pimpinan perusahaan/penanggung jawab
Agung Purnama
Penasehat Hukum:
B Wiwit wijarnako, SH
Pembina Penasehat :
Usoy Suryaman,S.Pd.M.Pd
Abah M Oyim.M,SE.MBA
pimpinan REDAKSI :
Agung Purnama
Pembina :
Azizi, S.Pd
Rosad,S.Pd
H Mahrus Haerudin, M.Pd
Kaperwil NKRI :
H. IMRON
Liputan NKRI :
Agil Aditiya
Ryan
H Nufus
Kepala Perwakilan Banten :
Ajat Sudrajat
Liputan Banten :
Nino Patriandi
Sutardi
IKA KARTIKA D
SILVI SEVILLA
Liputan Lebak :
Duyoh
Kabiro Kab.Pandeglang :
-
Liputan Kab Pandeglang:
Muslim, SE ( Acim )
Eva Muhaibah
Muhammad Ombi
SUDOMO
Mira
Dadang
Kota Cilegon
ICHWAN MUHTADI
Kabiro Kab/Kot Serang :
Acai Humaedi
Liputan Kab/Kot serang :
Saepul
Saipul Ibrahim
Hasun ( HW-77 )
Anwarudin
Chamim
Hari Mulyasari
Oman Abdurohman
Wandi
Muhammad yusuf
Arief Yuda prawira
https//intelmedianews.com
UNTUK LAYANAN:
IKLAN, PROFILE, KEGIATAN.
UNTUK PEMBERITAAN,
HUBUNGI NOMOR : 0831-7679-5318
0 komentar:
Posting Komentar